Elemen Multimedia |
Ada 5 elemen penting dalam multimedia, yaitu :
- Teks
Adalah elemen paling dasar dalam multimedia untuk menyampaikan informasi. Teks adalah jenis data yang paling sederhana dan membutuhkan tempat penyimpanan yang paling umum. - Grafik (gambar)
Berguna untuk mengilustrasikan informasi yang akan disampaikan. Grafik yang dimaksud dalam multimedia dapat berupa bitmap, digitized picture, dan hyperpictures. - Audio
Audio dalam multimedia dapat berupa percakapan, musik, atau efek suara. Format yang menjadi dasar audio terdiri dari, WAVE dan MIDI (Musical Instrumental Digital Interface). - Video
Video menjadikan multimedia menjadi lebih hidup dan menarik. - AnimasiMerupakan simulasi gerakan yang dihasilkan dengan menayangkan rentetan frame ke layar.
Multimedia terbagi menjadi 2 kategori, yaitu :
Sumber :
http://tanyashinta.blogspot.com/2013/11/apa-saja-elemen-kategori-multimedia.html#more
http://panggonsinau.wordpress.com/2012/09/04/kategori-multimedia/
- Multimedia Content Production
Penggunaan beberapa media yang berbeda dalam menyampaikan suatu informasi atau komunikasi.
Media yang digunakan adalah :- Teks atau tulisan
- Audio atau suara
- Video
- Animasi
- Gambar
- Interaktif
- Spesial effect
- Multimedia Communication
Penggunaan media untuk mempublikasikan material periklanan, publikasi, entertainment, berita, pendidikan, dan sebagainya.
Media yang digunakan adalah :- Televisi
- Radio
- Film
- Media cetak
- Musik
- Games
- Entertainment
- Tutorial
- Internet
Sumber :
http://tanyashinta.blogspot.com/2013/11/apa-saja-elemen-kategori-multimedia.html#more
http://panggonsinau.wordpress.com/2012/09/04/kategori-multimedia/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar